Tip & Trik Panduan Android Indonesia

Menu
  • Warta
  • Aplikasi
    • Game
  • Gadget
  • Tutorial
    • Tips
  • Bantuan
Home
Rumor
Berikut Ini Bocoran Vivo Z6 Yang Harus Anda Tahu!
Rumor

Berikut Ini Bocoran Vivo Z6 Yang Harus Anda Tahu!

Andreas Nugroho 25 Februari 2020
Tweet

Seperti yang sudah diketahui sebelumnya bahwa smartphone Vivo yang memiliki nomor model V1963A ditemukan di situs benchmark Geekbench. Kini, perangkat yang sama telah terlihat di dalam TEENA di Cina. Akan tetapi, TEENA tidak memiliki gambar perangkat tersebut, namun seluruh spesifinkasinya sudah tersedia.

Kemungkinan besar, perangkat tersebut akan datang sebagai Vivo Z6 dan telah dikonfirmasi bahwa smartphone ini akan datang dengan dukungan konektivitas 5G. Datang sebagai smartphone kelas menengah, perangkat ini akan diotaki dengan Snapdragon 765G dan di dalam chipset tersebut sudah tersedia moden 5G Snapdragon X52.

Vivo Z6

Vivo Z6 – Source: i.gadgets360cdn.com

Selain itu, perangkat ini akan didukung oleh baterai 5.000 mAh dengan fast charging 44W. Vivo juga mengklaim bahwa ponsel pintar ini dapat terisi penuh hanya dalam waktu 65 menit melalui fitur pengisian cepatnya.

Beberapa poster yang telah dirilis oleh pabrikan smartphone asal Cina ini juga mengungkap desain Vivo Z6. Smartphone ini akan datang dengan layar punch-hole dan sistem kamera dlam modul persegi panjang ada di sisi bagian belakang bersama dengan sensor sidik jari.

Mengenai chipset yang digunakan ini nantinya akan dipadukan dengan RAM yang mempunyai 2 pilihan yaitu 6 GB dan 8 GB. Sedangkan untuk memori internalnya akan ada tiga pilihan yaitu 64 GB, 128 GB dan 256 GB serta smartphone ini juga sudah berjalan di sistem operasi Android 10.

Menariknya, smartphone ini akan melenggang pada tanggal 29 Feburari di Cina dan saat ini sudah siap untuk reservasi. Kita tunggu saja smartphone ini melenggang di akhir bulan ini. Semoga bermanfaat dan jangan lewatkan berita menarik lainnya disini.

Prev Article
Next Article

Related Articles

Huawei Mate 9,Chipset Kirin 960
Kini Huawei, perusahaan elektronik asal Tiongkok ini kini tidak lagi …
Andreas Nugroho 25 Februari 2020

Berikut Ini Bocoran Vivo Z6 Yang Harus Anda Tahu!

Nokia Quicksilver
Seperti yang sudah diketahui bahwa HMD Global telah cukup lama …
Andreas Nugroho 25 Februari 2020

Berikut Ini Bocoran Vivo Z6 Yang Harus Anda Tahu!

About The Author

Andreas Nugroho

Seorang Penggiat Teknologi, Pemantau Smartphone terutama Android. Berbagi kemudahan dan tips dan trik mengenai Smartphone anda, Seorang Game Mobile, Android APK dan Hobby Traktir Teman. Jangan Lupa Jalan Jalan dan Sedekah

Leave a Reply

Batalkan balasan

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Ad

Subscribe

Enter your email address to subscribe to this blog and receive notifications of new posts by email.

Bergabung dengan 21.696 pelanggan lain

Facebook Pages

Facebook Pages

Artikel Terkini

  • Bocoran Spesifikasi Vivo S70T
    Vivo S7T Dapat Sertifikasi 3C Berikut Beberapa …
    27 Januari 2021
  • Membuat Pesan WhatsApp Hilang
    Cara Membuat Pesan WhatsApp Hilang Secara Otomatis …
    25 Januari 2021
  • Membuka Video Yang Tidak Support
    Cara Membuka Video Yang Formatnya Tidak Support …
    25 Januari 2021
  • Mengirim Pesan Whatsapp
    Cara Mengirim Pesan WhatsApp Tanpa Harus Menyimpan …
    24 Januari 2021
  • OK Google
    Cara memperbaiki OK Google Yang tidak Berfungsi …
    23 Januari 2021

Popular Articles

  • Realme 7 Pro
    Akhirnya! Realme 7 Pro Dapat Update Akses …
  • Aplikasi WhatsApp
    Cara Mudah Menghapus Penyimpanan di Aplikasi WhatsApp
  • Cara Screenshot di HP Vivo
    Menarik! Cara Screenshot di HP Vivo dengan …
  • Samsung
    Samsung Persiapkan Fitur Suara Untuk Buka Kunci …
  • Item Miya Tersakit 2020
    Build Item Miya Tersakit 2020 di Mobile …

Tip & Trik Panduan Android Indonesia

Tag

Android android L Android Nougat APK Aplikasi aplikasi android Asus baru BlackBerry Bocoran Bocoran Smartphone Download Facebook Gadget Galaxy Google Google Play Store Harga HTC Huawei instagram Kabar LG Motorola New Smartphone Nokia OnePlus Oppo Play Store Realme Rumor Samsung Smartphone smartphone android Smartphone Baru Smartwatch Sony Spesifikasi Terbaru Tips tips android Update Video WhatsApp Xiaomi

Useful Info

  • Tentang Kami
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Terms Of Use
  • Kontak Kami
Copyright © 2021 Tip & Trik Panduan Android Indonesia
Theme by MyThemeShop.com

Ad Blocker Detected

Our website is made possible by displaying online advertisements to our visitors. Please consider supporting us by disabling your ad blocker.

Refresh