Desain Baru Google Play Store mulai diluncurkan

Akhirnya Desain Baru Google Play Store 4.0.25 mulai diluncurkan. Kemarin barusan kami menulis tentang Bocoran Desain Baru Google Play. Tadi malam sekitar pukul 10.00 Desain baru tersebut mulai diluncurkan dan yang pertama kali menikmatinya adalah Pengguna Android di wilayah Amerika Serikat. Untuk wilayah lain #konon akan tersedia dalam beberapa minggu ini.

Desain baru Google Play Store
Desain baru Google Play Store

Desain baru Google Play ini sangat jauh lebih baik, terlebih bagi pengguna tablets.  Dan yang bisa menikmati Desain baru Google Play ini adalah pengguna Android dengan versi 2.2 keatas.  Hal ini telah resmi dimuat di Official Blog Android. Desain baru ini ini lebih fokus kepada Gambar yang lebih besar dan kemudahan navigasi. Selain itu kemudahan dalam pembelian juga menjadi prioritas di desain baru ini.

Selamat Menikmati Desain Baru Google Play. Dan bagi pengguna No Amerika bersabarlah karena harus menunggu beberapa minggu agar bisa hadir secara resmi di perangkat Android anda. Atau jika kalian tidak sabar menanti Versi Resmi dari Google Play Store 4.0.25. Silahkan Download dibawah ini

Dan berikut ini adalah statistik ukuran File Aplikasi dari tiap versi Google Play Store.

  • com.android.vending-3.5.19.apk 3.81MB (4,000,309 bytes)
  • com.android.vending-3.7.11.apk 5.07MB (5,319,551 bytes)
  • com.android.vending-3.7.13.apk 5.07MB (5,322,241 bytes)
  • com.android.vending-3.7.15.apk 5.07MB (5,322,517 bytes)
  • com.android.vending-3.8.15.apk 5.35MB (5,618,814 bytes)
  • com.android.vending-3.8.17.apk 5.35MB (5,618,730 bytes)
  • com.android.vending-3.9.16.apk 5.22 MB (5,482,490 bytes)
  • com.android.vending-3.9.17.apk 5.34 MB (5,610,397 bytes)
  • com.android.vending-3.10.9.apk 5.87 MB (6,158,861 bytes)
  • com.android.vending-3.10.10.apk 5.87 MB (6,160,306 bytes)
  • com.android.vending-3.10.14.apk 5.88 MB (6,174,123 bytes)
  • com.android.vending-4.0.25.apk 5.89 MB (6,183,354 bytes)

Terlihat jelas kalau ukuran Google Play Store semakin besar dari waktu kewaktu

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.