Andreas Nugroho 20 Januari 2021 Pada awal tahun 2021, Realme memulai strategi untuk menjadi No. 1 AioT Choice di dunia dan Indonesia dengna menghadirkan produk terbarunya yaitu Realme Watch S Pro. Smartwatch ini merupakan anggota keluarga dari Realme Watch S dari kategori smart wearable. Seperti yang sudah diketahui bahwa Realme AIoT …
Kang Sukron 28 November 2020 Tidak hanya Redmi Note 9 yang diresmikan oleh Xiaomi, pabrikan smartphone yang dipimpin oleh Lei Jun ini juga meresmikan Redmi Watch di China. Smartwatch merupakan perangkat wearable kedua yang akan ditampilkan Xiaomi dan menjadi smartwatch pertama dari merek Redmi. Redmi Watch disokong layar berbentuk persegi dengan …
Shehan Ismunandar 27 November 2020 Xiaomi tidak hanya memperkenalkan smartphone saja di Cina, mereka juga dikabarkan merilis sebuah Redmi Watch. Perangkat yang merupakan wearable tersebut di pamerkan oleh Xiaomi pertama kali dan juga menjadi seri Redmi pertama yang berjenis smartwatch. Dari bentuknya Redmi Watch sendiri menampilkan layar berbentuk persegi dengan desain …
Kamiluz Zakky 5 Oktober 2020 Zepp adalah nama yang terkait dengan sensor perangkat yang dapat dikenakan inovatif yang melacak gerakan saat berolahraga. Dengan menggunakan sensor ini dapat menghasilkan peningkatan performa atletik lebih akurat. Jam tangan pintar Zepp E memiliki desain yang menarik, ukurannya yang kecil, dan menakjubkan. Selain itu, dapat memantau …
Andreas Nugroho 20 September 2020 Seperti yang sudah diketahui bahwa Realme Watch diumumkan pada bulan Mei yang lalu. Saat ini, perusahaan menyebutkan akan meluncurkan Realme Watch S Pro dengan layar AMOLED yang melingkar. Selain itu, ternyata akan ada versi non-pro dengan model RMA207 yang sudah mengantongi sertifikasi FCC. Pada daftar FCC …
Andreas Nugroho 29 Agustus 2020 Seperti yang sudah diketahui bahwa ada informasi bahwa Huawei akan meluncurkan jam tangan pintar terbarunya di pasar Indonesia. Selain itu, jam tangan pintar ini memang diluncurkan untuk anak muda, terutama Generasi Z. Akhirnya jam tangan pintar ini sudah diketahui yaitu Huawei Watch Fit. Jam tangan pintar …
Andreas Nugroho 27 Agustus 2020 Belum lama ini ada informasi yang mengungkapkan bahwa Huawei akan segera merilis jam tangan pintar terbarunya di Indonesia. Selain itu, rilisnya jam tangan pintar ini dalam beberapa hari lagi. Smartwatch buatan Huawei ini nantinya untuk menyasar kaum mudah terutama generasi Z. Jam tangan pintar ini datang …
Andreas Nugroho 8 Agustus 2020 OPPO tidak hanya menghadirkan OPPO Reno 4 di pasar Indonesia, ternyata juga memperkenalkan smartwatch terbaru yaitu OPPO Watch. Jam tangan buatan OPPO ini yang pertama yang hadir di Indonesia. Smartwatch ini memiliki desain yang menarik dan juga memadukan teknologi terkini. Jam tangan pintar ini datang dengan …
Andreas Nugroho 7 Agustus 2020 Baru-baru ini Samsung mengumumkan peluncuran Galaxy Watch 3 dan Galaxy Buds Live dalam acara Galaxy Unpacked. Selain itu, Samsung juga mengumumkan Galaxy Note 20 Series dan Galaxy Tab S7 Series. Seperti yang sudah diketahui bahwa Samsung Galaxy Watch 3 adalah generasi terbaru yang menggabungkan karya timeless …
Kamiluz Zakky 7 Agustus 2020 Oppo watch akhirnya resmi dirilis yang merupakan smartwatch pertamanya di pasar Indonesia, yakni OPPO Watch. Oppo Watch ini hadir secara bersamaan dengan OPPO Reno4 yang acara peluncurannya melalui live streaming pada akun Resmi OPPO Indonesia. Tidak tanggung-tanggung, Oppo watch ini hadir pertama kalinya dan langsung dibanderol …
Belum lama ini, OPPO memastikan bahwa akan membawa salah satu perangkat Internet of Things (IoT) yyaitu OPPO Watch ke pasar Indonesia. OPPO Watch bakal memiliki dua varian yag dipasarkan yaitu OPPO Watch 46mm dan OPPO Watch 41mm. OPPO Watch ini akan diluncurkan bersama dengan OPPO Reno …